detikInet
Laptop Baru Dell Dikemas Pakai Sampah Laut
Laptop 2-in-1 Dell XPS 13 tak hanya menarik dari segi desain dan performa, tapi juga kotak kemasannya. Bagaimana tidak, Dell membuatnya dari sampah laut.
Selasa, 18 Jul 2017 21:21 WIB







































