Otorita IKN menanggapi klaim The Guardian tentang IKN sebagai 'kota hantu'. Mereka bantah narasi tersebut dan sebut progres pembangunan tetap berjalan.
Pembangunan IKN di Kaltim memperparah banjir dan menurunkan hasil panen suku Balik. Meski terdampak, mereka berharap proyek IKN dapat mengangkat budaya mereka.
Pemerintahan Prabowo Subianto menetapkan syarat pemindahan ibu kota ke IKN, termasuk kelengkapan sarana-prasarana. Progres infrastruktur mencapai 77,365%.
Ibu Kota Nusantara atau IKN tengah disorot media asing, The Guardian menyebut kota itu dengan sebutan Kota Hantu. Karena sedikit orang yang tinggal di sana.