Atta Halilintar dipanggil polisi pada Selasa (8/10) terkait laporan terhadap bodyguardnya yang diduga lakukan pengancaman pada wartawan. Namun ia belum datang.
Penampilan istri Atta Halilintar, Aurel Hermansyah, kini kembali mencuri atensi. Makin langsing usai menjalani diet, ibu 2 orang anak itu tampil makin cantik.
Penampilan terbaru Aurel Hermansyah yang terlihat lebih langsing membuat warganet pangling. Ternyata, ia tengah menjalani diet dan sukses menurunkan BB 15 kg.