detikOto
Diluncurkan 2017, Volkswagen Polo GTI Terbaru Punya Tenaga Lebih Besar
Volkswagen dikabarkan bakal meluncurkan generasi terbaru Polo GTI pada tahun depan. Model terbaru tersebut akan mendapatkan tambahan tenaga.
Rabu, 10 Agu 2016 10:51 WIB







































