detikNews
Hassan Wirajuda: Almarhum Ali Alatas Banyak Berjasa Bagi Perdamaian Dunia
Kepiawaian Ali Alatas di bidang diplomatik sangat diakui dunia. Mantan Menteri Luar Negeri (Menlu) itu tidak hanya berjasa bagi Indonesia tetapi juga bagi perdamaian di dunia internasional.
Kamis, 11 Des 2008 15:15 WIB







































