Alvara Research Center melakukan survei kepuasan publik atas kepolisian Polda Banten. Survei menunjukan bahwa Polda Banten memiliki kinerja yang dinilai baik.
Modus penipuan makin beragam. Biasanya, penipu memanipulasi korban agar menyerahkan mentransfer sejumlah uang. Jika sudah transfer apakah uang bisa kembali?
Pinjol memudahkan masyarakat. Tapi di sisi negatifnya, ada pinjol ilegal yang menagih tidak wajar kepada masyarakat. Lalu harus bagaimana menyikapinya?
Dana pinjaman online (pinjo) terindikasi dalam transaksi judi online (judol). Sejumlah perusahaan financial technology (fintech) menanggapi hal tersebut.
Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) melaporkan jumlah perputaran uang judi online (judol) hingga kuartal I-2024 tembus Rp 600 triliun.