Duel Argentina vs Kroasia di semifinal Piala Dunia 2022 bisa menjadi panggung terakhir Lionel Messi atau Luka Modric. Salah satunya nanti harus ada yang pulang.
Napoli diselimuti kepercayaan diri tinggi menjelang duel dengan Liverpool di Liga Champions. Partenopei harus menggalang pertahanan kukuh agar bisa menang.
Liverpool melawat ke kandang Napoli pada matchday 1 Liga Champions. Pendukung The Reds yang awayday diminta tak bepergian agar terhindar dari aksi kejahatan.