Tim Labfor Polri Selidiki Penyebab Kebakaran Pasar Loak
Polisi bergerak cepat untuk segera mengetahui penyebab kebakaran pasar loak. Tim dari Labfor Mabes Polri cabang Surabaya langsung datang ke lokasi untuk melakukan penyelidikan.
Selasa, 23 Agu 2011 12:28 WIB







































