detikNews
Jelang Pemilu, Gubernur Sumut Larang Bupati/Wali Kota Tinggalkan Daerah
Gubernur Sumut mengingatkan para bupati, wali kota dan wakilnya agar tidak meninggalkan daerahnya sejak tanggal 6 hingga 12 April 2014. Larangan ini terkait dengan Pemilu pada 9 April besok.
Selasa, 08 Apr 2014 01:20 WIB







































