Bintang James Bond, Daniel Craig, mengeluarkan komentar pedas soal keluarga Kim Kardashian. Menurut Daniel, keluarga yang dikenal lewat reality shownya itu, idiot.
Aktor Michael Fassbender dikabarkan menjadi calon kuat pengganti Daniel Craig sebagai pemeran James Bond di film selanjutnya setelah 'Skyfall'. Apa kata Michael tentang rumor tersebut?
Memiliki lagu yang telah mendunia membuat Anggun C. Sasmi menerima banyak tawaran untuk mengisi soundtrack sebuah film. Namun, pelantun 'Mimpi' itu sangat selektif, dan tak mau mengisi soundtrack film bodoh.
Kabar mengenai keterlibatan eks-gitaris Oasis yang kini memiliki karier solo, Noel Gallagher, dalam penulisan lagu tema Skyfall, film James Bond terbaru, hanyalah rumor belaka. Gallagher sendiri yang menampik kabar tersebut melalui situs resminya di NoelGallagher.com.
Perusahaan penerbitan asal Inggris yang didirikan sejak 1919, Jonathan Cape, telah dipastikan akan merilis novel grafis yang menceritakan kehidupan musisi jazz legendaris John Coltrane.
Mantan personil band 'Oasis' Noel Gallagher dikabarkan tertarik menulis lagu soundtrack untuk film terbaru James Bond berjudul 'Skyfall'. Noel mengaku telah menemukan lagu yang terasa cocok untuk film tersebut.
Salah satu perangkat yang menarik di Indocomtech adalah meja dan 'tembok' layar sentuh buatan nLighten. Permukaan perangkat tersebut berupa layar sentuh super besar yang bisa dioperasikan dengan sapuan jari. Seperti apa?