Lebih 1.000 orang mengantri di depan Kedutaan Thailand di Myanmar. Para muda-mudi Myanmar berusaha meninggalkan negaranya pasca pengumuman wajib militer.
Mie instan di dunia ini sangat beragam jenisnya. Blogger asal Korea ini sudah mencicipi mie instan sebanyak 3.000 jenis. Ia berdedikasi selama 10 tahun.
AS mengusulkan rancangan alternatif resolusi Dewan Keamanan PBB yang menyerukan gencatan senjata sementara di Gaza dan menentang serangan Israel ke Rafah.
Mahkamah Internasional menyidangkan pendudukan Israel atas Palestina. Netanyahu marah atas komentar Lula da Silva yang menuduh Israel melakukan genosida.
Junta Myanmar menghukum mati tiga perwira militer berpangkat Brigadir Jenderal, setelah kota strategis dekat perbatasan China jatuh ke tangan pemberontak.