detikFood
Mau Pilih Long Atau Short Grain Rice? Kenali Dulu Perbedaannya
Pada umumnya beras dikategorikan sebagai short, medium, dan long grain. Walau terlihat sama, masing- masing mnempunyai ciri fisik, tekstur, hingga cara memasak berbeda. Karenanya sebelum membeli kenali dulu ciri-cirinya.
Senin, 12 Mei 2014 16:23 WIB







































