detikNews
Ini Kesaksian Noval, Teman AQJ Saat Kecelakaan di Tol Jagorawi
Polisi telah selesai merampungkan pemeriksaan terhadap Noval, teman AQJ atau Dul (13), terkait kecelakaan maut di Tol Jagorawi. Dalam pemeriksaan itu, Noval menjelaskan detik-detik sebelum terjadinya kecelakaan kepada penyidik.
Jumat, 27 Sep 2013 15:56 WIB







































