detikInet
Pasar Pemutar Blu-ray Diprediksi Naik 3 Kali Lipat
Pada tahun 2008, pasar pemutar Blu-ray diproyeksi bakal berkembang menjadi tiga kali lebih besar. Harapan yang menggantung itu bukan tanpa sebab.
Kamis, 08 Nov 2007 17:17 WIB







































