Sudah dua hari puncak trending YouTube Indonesia ditempati oleh video lirik dari 'Dance Monkey'. Lagu tersebut dinyanyikan oleh Tones and I. Siapa dia?
Moeldoko melakukan video conference dengan Prof Martha L Minow dari Harvard University untuk mendiskusikan soal formula terbaik Komisi Kebenaran Rekonsiliasi.
Sebelumnya diberitakan peneliti India sukses melakukan uji klinik KB suntik untuk pria. Tapi kemudian muncul kabar KB suntik itu bisa membuat testis meledak.
Al Hilal melaju ke semifinal Piala Dunia Antarklub 2019. Klub asal Arab Saudi itu sukses menekuk wakil Afrika, Esperance Sportive de Tunis, dengan skor 1-0.