detikHealth
Anak di Bawah 12 Tahun Boleh ke Mal, Prof Wiku: Orang Tua Mohon Hati-hati
Anak di bawah usia 12 Tahun sudah diizinkan masuk mal selama PPKM level 3. Meski begitu pemerintah mengimbau kepada orang tua untuk tetap berhati-hati.
Selasa, 21 Sep 2021 21:17 WIB







































