Terdengar jelas suara seseorang berbahasa Sunda beberapa kali berteriak-teriak ke rekannya yang saling berhadapan dengan lawan. Bocah SD itu membawa celurit.
Gapura kawasan wisata Bromo di Pasuruan menjadi sasaran vandalisme pelajar SMK yang merayakan kelulusan. Para pelaku siswa-siswi beberapa SMK di Kota Pasuruan.
Sekuriti PGN sempat dilempari botol minuman karena hendak merekam video aksi vandalisme. Polisi kemudian meminta sekuriti tidak keluar terlebih dahulu.