Bagi traveler yang mudik ke Cirebon, pasti tidak sabar untuk menyantap aneka kuliner di sana. Dari empal gentong sampai nasi jamblang, pasti menggoyang lidah.
Berburu kuliner di bulan Ramadan menjadi salah satu objek menarik untuk dipotret. detikINET pun mengadakan lomba foto bertema 'Nikmatnya Kuliner Ramadan'.
Denyut kehidupan malam mulai bergeliat di Kalijodo. Warung-warung semi permanen dengan lampu yang temaram menjajakan minuman bir kepada pelanggan yang datang.