Hidrogen hijau diharap bisa mendorong baja berkelanjutan. Tapi meski mendapat subsidi miliaran euro dari Jeman, ArcelorMittal batal memproduksi baja ramah lingkungan. Kasus tersendiri atau pertanda buruk bagi industri?
Film horor legendaris Thailand, Shutter, di-remake menjadi versi Indonesia. Disutradarai Herwin Novianto, film ini dibintangi Vino G Bastian dan Anya Geraldine.
Dalam pidatonya di PBB, Trump mengulangi beberapa klaim yang tidak benar, termasuk soal mengakhiri perang. Ia pun melontarkan kritik terhadap energi terbarukan.
Pemimpin UE terus menggelar pertemuan beberapa hari ke depan setelah Presiden Donald Trump mengancam tarif terhadap delapan negara dalam sengketa Grinlandia.
Tanggal 1 November diperingati sebagai Hari Inovasi Indonesia, HUT Polisi Militer AU, Hari Vegan Sedunia, dan Hari Raya Semua Orang Kudus. Temukan maknanya!