detikNews
KPK Curhat Pencegahan Korupsi Tak Dianggap: Banyak Uang Negara Diselamatkan
"Saya kecewa kalau dianggap KPK tidak melakukan pencegahan. Bahkan menurut saya banyak sekali uang diselamatkan KPK." kata Laode M Syarif.
Selasa, 10 Sep 2019 18:40 WIB







































