Pusat Konservasi Penyu Taman Kili-Kili Trenggalek melakukan upaya penyelamatan penyu bertelur di sekitar pantai. Dalam 7 bulan, 46 induk penyu berkembang biak.
Seorang warga Blitar, dilaporkan hilang oleh keluarganya. Sugito (35) hilang saat memancing di Pantai Ngleles, bersama tetangga. Diduga korban terhempas ombak.
Selain di Blitar, gelombang tinggi juga menerjang pesisir selatan Jawa. Tak terkecuali di kawasan Trenggalek dan Tulungagung. Bahkan air laut masuk perkampungan