Calon Wakil Gubernur Sumbar Indra Catri bersilaturahmi dengan mantan Wali Kota Payakumbuh Josrizal Zain, di Payobasung Kecamatan Payakumbuh Timur, Payakumbuh.
Alasannya, pengalaman Nasrul Abit teruji dalam pemerintahan, dari menjadi Wakil Bupati Pessel, kemudian lanjut Bupati Pessel dan menjadi Wakil Gubernur Sumbar.
Buntut pengeroyokan TNI di Bukittinggi, kegiatan touring klub motor gede HOG SBC disetop. Awalnya mereka touring dengan jalur Bandung-Padang-Sabang-Medan.
TNI menyayangkan sikap arogan dari pengendara moge Harley Davidson yang mengeroyok 2 prajurit TNI di Kota Bukittinggi. TNI meminta pelaku harus diproses hukum.
Pihak Kodim 0304/Agam meminta kasus pengeroyokan terhadap 2 praujuritnya diusut tuntas karena banyak touring klub moge arogan terhadap pengguna jalan lain.
Dua orang anggota klub moge Harley-Davidson Owners Group (HOG) ditetapkan sebagai tersangka kasus pengeroyokan dua prajurit TNI. Keduanya ditahan polisi.