detikFood
Terbukti Diet Mediterania Mampu Atasi Penyakit Jantung dan Stroke
Diet Mediterania kembali mendapat perhatian karena dampaknya yang bagus untuk penyakit jantung dan stroke. Konsumsi kacang-kacangan dan minyak zaitun dalam menu Mediterania sangat efektif menjaga jantung tetap sehat.
Rabu, 27 Feb 2013 09:56 WIB







































