Israel melakukan pembunuhan terhadap jurnalis-jurnalis di Gaza, terbaru menewaskan sebanyak lima jurnalis Al Jazeera. Uni Eropa mengutuk aksi Israel tersebut.
Peluncuran Satelit Nusantara Lima di Cape Canaveral, Florida kemarin ditunda karena cuaca buruk. Publik berharap cuaca mendukung untuk percobaan kedua hari ini.
Korea Utara mengirim 5.000 tentara ke Rusia disebut untuk misi rekonstruksi infrastruktur. Korut diperkirakan kehilangan 2.000 tentara dalam perang Ukraina.
Kualifikasi Piala Dunia 2026 berlanjut mulai pekan ini. Dari Asia, baru Jepang dan Iran yang sudah mengunci tiket lolos ke babak utama. Siapa tim berikutnya?
Israel menghadapi serangan balasan dari Iran, dengan rudal balistik menembus pertahanan Iron Dome. Operasi Iran ini dinamakan Operation Hones Promise 3.