Gubernur Akan Konsultasikan Rangkap Jabatan Gus Ipul ke KPK
Rangkap jabatan yang diemban Saifullah Yusuf juga mendapat perhatian dari Gubernur Jatim. Setelah munculnya kajian dari KPK yang melarang pejabat publik rangkap jabatan, Soekarwo akan mengkonsultasikan hal tersebut ke KPK.
Selasa, 19 Jul 2011 18:41 WIB







































