detikNews
Peringatan Maulid Nabi 2020, PBNU Gelar Doa untuk Keselamatan Bangsa
PBNU menggelar Maulid Akbar memperingati Maulid Nabi SAW pada Kamis (29/10/2020) pukul 13.00 WIB. Masyarakat umum bisa ikut secara online.
Kamis, 29 Okt 2020 05:30 WIB