KPU mengatur periode kampanye di medsos sesuai masa kampanye. KPU juga melarang iklan kampanye di medsos karena hal itu hanya dilakukan di media massa.
Enam daerah di Jawa Tengah berpotensi menggelar Pilkada dengan calon tunggal. Meski begitu, KPU menyebut ada peluang munculnya lawan di enam daerah tersebut.
Seluruh anggota KPU Kabupaten Gorontalo menjalani tes Corona. Tes dilakukan setelah adanya bakal pasangan calon bupati dan wabup yang terkonfirmasi COVID-19.
Dua calon kepala daerah di Jatim positif COVID-19 dan menjalani isolasi. Jika belum dinyatakan sembuh, apakah partai politik bisa mengganti dengan calon lain?