Korban tewas akibat gempa di Turki dan Suriah mencapai 21.051 per Jumat (10/2) ini. Itu membuat bencana ini berada di urutan ke-7 gempa paling mematikan dunia.
Gempa kuat mengguncang Turki-Suriah pada Februari lalu, membuat jutaan orang kehilangan tempat tinggal. Winger Arsenal Bukayo Saka turun tangan memberi bantuan.
Lebih dari 3.800 orang dilaporkan tewas di berbagai wilayah Turki dan Suriah akibat gempa Magnitudo (M) 7,8 yang mengguncang di dekat perbatasan kedua negara.