Bali Devata Kalahkan 10 Pemain Real Mataram
Real Mataram gagal meraih angka penuh di laga perdana. Menjamu Bali Devata, tim asuhan Jose Basualdo takluk 0-1. Laga ini diwarnai satu kartu merah untuk tuan rumah.
Minggu, 16 Jan 2011 17:18 WIB







































