detikNews
Tiga Pemuda Ciptakan Alat Anti Maling Motor dan 'Paksa' Pengendara Pakai Helm
Tiga sahabat membuat alat anti maling motor sekaligus 'memaksa' pemotor memakai helm jika berkendara. Jadi, jika pemotor tidak pakai helm maka mesin motor mati.
Rabu, 13 Apr 2016 11:05 WIB







































