detikHot
Film Layar Lebar Leony Batal Diputar
Sedih. Perasaan itu yang hinggap di hati mantan penyanyi cilik Leony. Mengapa? Karena film layar lebar perdananya batal diputar di bioskop.
Rabu, 11 Jan 2006 13:20 WIB







































