detikNews
Taufiq Kiemas Bagi-Bagi 4.000 Bungkus Sembako
Ada banyak cara menyambut Ramadan. Salah satunya, bagi-bagi sembako seperti yang dilakukan Taufiq Kiemas. Sebanyak 4.000 Bungkus sembako dibagikan di Jakarta Timur.
Sabtu, 23 Sep 2006 16:08 WIB







































