detikFinance
Rupiah dan IHSG Kian Memburuk
Pasar finansial dalam negeri terus mengalami pukulan keras dari imbas labilnya pasar global. Rupiah dan IHSG kian mengkerut di posisi terendah tahun ini.
Senin, 15 Sep 2008 12:13 WIB







































