Saat ini tengah terjadi kelangkaan garam di beberapa daerah Indonesia. Sejumlah daerah penghasil garam mengalami kelangkaan pasokan garam, ini penjelasan KKP.
Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti angkat bicara mengenai kasus penyalahgunaan izin impor garam yang dilakukan oleh Direktur Utama PT Garam.