detikNews
Memacu Adrenalin di Sungai Ayung
Bali sebagai tujuan wisata tidak hanya terkenal dengan pantainya yang eksotis atau seni budaya yang unik, tapi juga memiliki objek wisata yang penuh dengan tantangan. Salah satunya ialah rafting di Sungai Ayung.
Jumat, 15 Okt 2010 15:45 WIB







































