Kasus COVID-19 di Kota Xi'an dalam pengawasan ketat usai peningkatan transmisi lokal. Sekitar 13 juta warga tak diperkenankan bepergian tanpa alasan yang jelas.
Lagi-lagi muncul berita soal aktris mandarin yang ketahuan menggelapkan pajak, kali ini menimpa mantan kekasih Zheng Shuang hingga didenda Rp 71,5 miliar.
Crouching Tiger: Hidden Dragon menjadi salah satu film China yang ikonik hingga di Hollywood. Ternyata ada kisah menarik dari Chow Yun Fat di film itu.
Zhang Zhan, seorang jurnalis warga di China dilaporkan hampir meninggal dunia setelah mogok makan usai dibui karena melaporkan situasi awal Corona di Wuhan.