Buka puasa bareng keluarga enaknya di sini. Restoran ini memiliki tempat dengan nuansa pedesaan yang sejuk. Ada sungai hingga sawah dan tempat bermain anak.
Destinasi tak hanya sekedar tempat cantik tapi juga cerita yang menyertainya. Inilah kolam air panas cantik dari Turki yang dipercaya bisa sembuhkan penyakit.
Cahaya itu berhenti di pematang. Tapi, ada yang aneh dari gerakan cahaya itu. Bergerak turun ke padi-padi yang masih hijau, seperti sedang mencari-cari sesuatu.