Pendekatan keras pemerintahan Trump dengan pemberlakuan tarif impor tinggi memicu tren penolakan: Kampanye boikot produk AS dari konsumen dan perusahaan meluas.
Trump ancam tarif 200% untuk minuman beralkohol Eropa sebagai balasan atas tarif Uni Eropa. Industri AS bersiap hadapi dampak dari ketegangan dagang ini.
Delegasi Ukraina-AS bertemu di Jeddah, Arab Saudi untuk melanjutkan negosiasi. Rusia melaporkan serangan drone terbesar ke Moskow, satu orang diberitakan tewas.