Luna Maya rupanya memiliki kriteria cowok berwajah oriental, juga bisa berbahasa Inggris dan pintar menari. Hal itu, Luna akui dalam tayang 'Siyap Bos' Trans7.
Berita paling jadi perhatian pembaca detikcom Sabtu (25/4/2020) terangkum dalam 5 Berita Terpopuler. Dari pernikahan Zaskia 'Gotik' hingga hijrah artis.