Resto bermenu tradisional bisa memuaskan selera. Ada ikan gurame goreng sambal mangga yang gurih pedas hingga tumis kecipir yang renyah segar di sini. Mantap!
Poniman, pengusaha lada putih asal Belitung awalnya hanya iseng menanam lada putih. Tapi kini dia mampu mengantongi hingga Rp 6 miliar dari bisnis lada putih.
Berkunjung ke Korea tak lengkap tanpa mencoba samgyetang. Restoran legendaris di Seoul ini menyediakan sup ayam hitam yang gurih lengkap dengan kimchi lezat.