detikNews
Banjir Kampung Pulo Surut, Para Pemilik Toko Sembako Berbenah
Semakin siang cuaca di Ibu Kota semakin panas. Banjir yang mengepung di Kampung Pulo, Jakarta Timur juga sudah mulai surut. Beberapa toko di pinggiran jalan yang sempat terendam itu mulai buka dan berbenah.
Selasa, 14 Jan 2014 14:08 WIB







































