detikHealth
Laki-laki Dilarang Pipis Berdiri di Toilet Campur
Sudah menjadi kodratnya jika laki-laki kencing berdiri, sementara perempuan harus melakukannya sambil jongkok. Namun di sebuah restoran, laki-laki tidak boleh kencing berdiri di toilet campur.
Jumat, 14 Okt 2011 19:01 WIB







































