Sepakbola
Evolusi Sepatu Sepakbola (Bagian 2): Inovasi Dassler Bersaudara
Evolusi sepatu sepakbola tidak bisa dipisahkan nama ini: Dassler Bersaudara. Kemunculan Adolf dan Rudolf Dassler merupakan salah satu tonggak bagi perjalanan evolusi sepatu sepakbola.
Rabu, 17 Apr 2013 10:42 WIB







































