Usai dilanda kasus 'dieselgate' di mana VW terungkap mengelabui uji emisi, pabrikan asal Jerman itu fokus untuk mengembangkan mobil yang lebih 'hijau'.
Volkswagen memastikan Golf berbentuk crossover lahir Maret 2017. Mobil itu akan mengadopsi desain seperti T-Roc Concept yang sudah diperkenalkan di 2014.
Volkswagen kembali kepergok tengah mempersiapkan dan menguji Golf Wagon untuk terakhir kalinya sebelum benar-benar resmi diperkenalkan dalam waktu dekat.
Saat bicara Volkswagen Polo, pasti terbayang tampilan dirinya dalam bentuk hatchback. Namun apa jadinya ya jika Polo berbentuk SUV dan mengarah ke crossover?
Saat kampanye, rombongan 3 pasangan cagub dan cawagub DKI ikut diiringi pemotor melintas di Jalan MH Thamrin. Padahal, jalan utama itu dilarang dilewati pemotor