detikFinance
Wijaya Karya Raih Kontrak Rp 9 Triliun di Semester I-2013
PT Wijaya Karya Tbk (WIKA) berhasil mencatat kontrak baru Rp 9 triliun di semester I-2013. Perolehan kontrak ini naik 12,5% dari periode sebelumnya yang mencapai Rp 8 triliun.
Jumat, 26 Jul 2013 19:17 WIB







































