detikSport
Tri Perbaiki Waktu, Jauhari Tetap
Jakarta 10 K 2005 memang tidak menghasilkan pemecahan rekor. Namun buat juara elit nasional Triyaningsih dan Jauhari Johan, lomba ini cukup memuaskan.
Minggu, 26 Jun 2005 11:55 WIB







































