Sejak lockdown diberlakukan di banyak tempat karena virus corona, balkon menjadi tempat penting untuk berbagai kegiatan. Juga untuk melangsungkan akad nikah.
Berbagai cara dilakukan polisi di Kota Pasuruan untuk mengingatkan masyarakat bahaya corona. Salah satunya membuat helm menyerupai virus corona yang seram.
BTS baru saja mempublikasikan lagu dan MV terbarunya yang berjudul 'Black Swan' yang terinspirasi dari kutipan koreografer AS, Martha Graham. Siapakah dia?
Massa buruh dari Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) berunjuk rasa menolak omnibus law di depan gedung DPR, Jakarta. Massa tetap bertahan meski hujan.