detikInet
Gak Laku, iPhone 5C Pangkas Harga?
Penjualan iPhone 5C sepertinya tidak memenuhi target yang diharapkan Apple. Perusahaan yang didirikan mendiang Steve Jobs ini dikabarkan segera memangkas banderol iPhone dengan material plastik tersebut.
Selasa, 18 Mar 2014 09:30 WIB







































