detikFinance
Flu Babi Hambat Pemulihan Ekonomi Global
Tanda-tanda stabilitas perekonomian global sebenarnya sudah mulai terlihat. Namun kehadiran virus flu babi yang telah menelan korban meninggal 100 orang lebih itu bisa menghambat pemulihan ekonomi lebih lanjut.
Rabu, 29 Apr 2009 07:28 WIB







































