Kicauan Haikal yang dipermasalahkan adalah 'Jadi habib bukanlah keturunan Nabi Muhammad SAW, melainkan keturunan Abi Thalib yang masih kafir ketika wafatnya'.
Faizal Assegaf menduga sejumlah elite PKS mendukung terorisme di Indonesia. Bahkan dia menyebut kader PKS terlibat dalam aksi bom di 3 gereja di Surabaya.
Ketua Pansus Revisi UU Antiterorisme menunjukkan kertas perbandingan definisi terorisme antara Panglima TNI, Menhan, Menko Polhukam, Kapolri, dan Prof Muladi.